Perkenalan Peserta KKN UIN SUSKA RIAU Bersama Pemdes Bantan Tua, Ini Kata PJ Syaiful Anwar


Bantan, Kabarmonitor.com- Pemerintah Desa Bantan Tua Terima Perkenalan dangan anak-anak KKN Mahasiswa/Mahasiswi Dari Fakultas UIN SUSKA Riau di Aula kantor Desa Bantan Tua Kecamatan Bantan Kabupaten Bengkalis. Senin (22/07/2024).


Perkenalan Mahasiswa/Mahasiswi Kuliah Kerja Nyata UIN SUSKA RIAU dengan Pemerintah Desa Bantan Tua yang diterima langsung oleh PJ. Kepala Desa Bantan Tua Syaiful Anwar, S. Sos.


Dalam perkenalan ini PJ Kades Bantan Tua Saiyful Anwar menyampaikan di harapkan agar seluruh peserta KKN agar bisa menjalankan program kerja yang telah direncanakan serta diharapkan agar terus dapat berkoordinasi dengan pihak Pemerintah Desa Bantan Tua demi terlaksananya seluruh program dalam waktu yang telah diberikan," ucap nya 



Dalam acara perkenalan dengan peserta KKN dari Fakultas UIN SUSKA RIAU PJ kades Bantan Tua di dampingi , sekdes bantan tua , beserta staf desa Bantan tua dan di hadiri seluruh peserta KKN**



Kabiro Bengkalis Riduwan 

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak